PH I PPKN Kelas 9 Semester 2
Across
- 6. Perkumpulan dari berbagai komponen yang membentuk menjadi satu
- 8. Suku, Agama, Ras dan Antargolongan
- 9. Salah satu penyebab konflik yang mengarah pada persaingan tidak sehat
- 10. Salah satu suku yang menganut sistem keturunan dari pihak ayah
- 13. Berbeda-beda tetapi tetap satu jua
- 15. Upaya tindak lanjut akibat masalah yang terjadi
- 18. Lagu kebangsaan Indonesia
- 19. Paham yang berpegang teguh secara berlebihan terhadap keyakinannya
- 20. Kelompok yang merasa dirinya paling baik dan benar
Down
- 1. Pasal yang berisi tentang negara Indonesia adalah negara kesatuan
- 2. Pandangan yang berpegang teguh pada hal-hal yang dibawa sejak lahir
- 3. Sistem kekerabatan menarik garis keturunan ibu
- 4. Salah satu alat pemersatu bangsa Indonesia
- 5. Lambang negara Republik Indonesia
- 7. Alinea yang ada kelima sila Pancasila (Pembukaan UUD 1945)
- 11. Sistem kekerabatan menarik garis keturunan ayah dan ibu
- 12. Salah satu minuman khas Betawi
- 14. Salah satu suku di Sulawesi Utara
- 16. Salah satu keberagaman masyarakat Indonesia
- 17. Upaya untuk mengatasi saat terjadi masalah