PMS - Callista Olivia - XII Mipa 6
Across
- 3. Penyakit hepatitis B dapat menyebabkan kerusakan permanen pada organ..
- 6. Sistem organ tubuh manusia yang diserang oleh HIV adalah sistem …. tubuh
- 11. Penyakit Gonore disebabkan oleh infeksi bakteri
- 12. Tinea cruris adalah PMS yang disebabkan infeksi jamur yang menyerang kulit disekitar alat kelamin, paha bagian dalam dan …
- 14. Langkah untuk menjaga diri yaitu menghindari tempat-tempat maksiat ataupun tempat …
- 16. Penyakit chlamydia disebabkan bakteri chlamydia …
- 19. Sarana penularan HIV/AIDS adalah
- 20. Penyakit menular seksual dapat disebabkan oleh bakteri,….,jamur
- 21. Bagian tubuh pada pria yang dapat terpengaruh penyakit menular seksual adalah
- 23. Penyakit seksual yang disebabkan oleh birus herpes simpleks
- 24. Salah satu ciri LGV tersier
Down
- 1. Virus HIV menyerang organ tubuh pada bagian
- 2. Salah satu faktor resiko penyakit menular seksual yang dapat menyebarkan infeksi serius
- 4. Kutil kelamin dapat muncul setelah beberapa bulan bahkan tahunan setelah terjadinya
- 5. Salah satu pengobatan untuk pms yang disebabkan pleh jamur
- 7. Macam macam pms dibagi menjadi 3 kelompok besar salah satunya pms yang dapat disebabkan oleh
- 8. Penyakit infeksi kulit yang disebabkan oleh tungau Sarcoptes scabiei.
- 9. Kebanyakan penyakit menular seksual sebagai akibat dari pergaulan bebas dapat membahayakan organ organ
- 10. Penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri Chlamydia trachomatis
- 13. Penyakit menular seksual yang dapat diturunkan dari seorang ibu kepada bayi
- 15. Cara untuk melindungi orang lain yaitu dengan cara mengajak dan penyuluhan tentang cara hidup …
- 17. Salah satu gejala awal dari hiv
- 18. Virus penyebab virus AIDS adalah
- 22. Salah satu penyakit seksual yang disebabkan oleh bakteri