PPKN
Across
- 2. Pelestarian budaya yang dilakukan dengan cara terjun langsung ke dalam sebuah pengalaman kultural, merupakan culture...
- 5. Kearifan lokal terdiri atas dua kata yaiku kearifan dan lokal kearifan atau wisdom yang memiliki arti
- 8. Orang yang mengganggu orang yang lemah disebut...
- 10. Pandangan yang agresif, lirikan mata, helaan nafas serta tawa Yang mengejek merupakan bullying secara...
- 12. Stereotipe merupakan jalan pintar pemikiran yang dilakukan secara PRASANGKA Yang menjadi "virus" dalam berfikir adalah.....
- 13. Stereotipe merupakan kerangka berfikir kognitif yang terdiri atas pengetahuan dan.....
- 14. Stereotipe gender dan stereolipe atas pekerjaan merupakan pembagian dari .... stereotipe
- 15. Berprasangka dalam rangka mencari kambing hitam termasuk.....yang menyebabkan seseorang berprasangka.
Down
- 1. Mengadakan lomba merupakan salah satu cara untuk mengatasi tantangan dalam melestarikan....
- 3. Dalam pembagian yang telah dilakukan oleh Belanda, Tiongkok termasuk dalam kelompok etmis secara...
- 4. Yang merupakan pembedaan perlakuan terhadap seseorang disebut...
- 6. Mengamalkan Bhinneka Tunggal Ika adalah kewajiban...
- 7. Yang menjadi virus dalam berfikir adalah
- 9. Bhinneka Tunggal Ika memiliki peran ... bagi Indonesia
- 11. Salah satu dampak negatif dari tindakan bullying.....