PUZZLE PINTAR
Across
- 2. alat musik gesek
- 3. hewan reptil
- 6. alat musik tiup
- 9. Negara ASEAN
- 10. indonesia termasuk negara
- 11. gambar permukaan bumi yang dibuat pada bidang datar dengan menggunakan skala tertentu
- 14. alat musik pukul
- 15. hewan yang hidup di dua alam
- 16. keinginan untuk makan
- 17. suara yang dihasilkan oleh manusia
- 18. anggota tubuh yang disebut jendela hati
- 19. lawan kata benar
Down
- 1. Ibu kota negara indonesia
- 4. hewan yang namanya memiliki dua huruf
- 5. Negara di asia
- 7. lambang pancasila
- 8. alat yang ditiup tukang parkir
- 11. alat musik tekan
- 12. lawan kata muda
- 13. pulau terbesar di Indonesia