Quiz PPKn
Across
- 2. Sesuatu yang harus kita lakukan
- 4. Hak dan kewajiban harus didapatkan dan dilaksanakan dengan penuh
- 7. Istilah pengikisan tanah oleh air
- 8. Asap pabrik merupakan penyebab terjadinya pencemaran
- 11. Ketika temanmu tidak melaksanakan piket kelas, maka sikapmu sebagai ketua kelas
- 14. Kewajiban warga negara terhadap lingkungan alam
- 15. Nama penghargaan yang diberikan kepada sekolah yang peduli lingkungan yang bersih, sehat dan indah
Down
- 1. Bahasa Inggris dari Pemanasan Global
- 3. Jalur pejalan kaki yang sejajar dengan jalan
- 5. Proses pengikisan tanah pada daerah pesisir pantai yang diakibatkan ombak dan arus laut
- 6. Kewajiban seorang pelajar
- 9. Akibat dari tindakan tidak melaksanakan kewajiban menjaga lingkungan akan munculnya
- 10. Kegiatan menanam hutan kembali
- 12. Memanfaatkan sumber daya alam sebaiknya dilakukan secara
- 13. Sesuatu yang harus kita dapatkan setelah melaksanakan kewajiban