Review Kosakata Level B2
Across
- 2. Orang yang tinggal di dekat rumah Anda
- 4. party, tapi bukan politik atau pun resepsi dengan banyak minuman
- 6. cash
- 8. kalau minum terlalu banyak alkohol
- 9. kalau mau bekerja, biasanya Anda akan dipanggil untuk...
- 14. cantik, tapi untuk tempat dan panorama
- 16. Hal-hal yang tertulis di kalender Anda
- 18. hewan yang dinaiki oleh koboi
- 19. Makanan khas Indonesia dengan banyak sayur, telur, dan saus kacang
- 21. Ini bukan rumah milik kantor, ini rumah....saya.
- 22. sinonim kultur
- 27. official/sah
- 28. style
- 29. kalau hujan terlalu deras, biasanya akan ada...
- 32. Jangan menjadi.... kalau sudah kaya.
- 34. dia bukan dokter umum, melainkan dokter.... itu kenapa tarifnya lebih mahal
- 36. film komedi biasanya.... sekali
- 37. supaya tahu tentang masa lalu suatu negara/bangsa, kita perlu belajar....
- 40. Orang yang diajari oleh guru
- 42. hobi hampir setiap wanita
- 43. tidak turun
- 45. perasaan senang, tapi lebih dalam
- 46. hari libur yang bisa Anda ambil dari kantor.
- 48. yang dinyanyikan oleh penyanyi
- 49. bukan bible orang Islam, hanya kertas yang Anda baca berisi berita-berita.
- 51. bicara di depan orang banyak seperti konferensi/seminar
- 56. buah yang aromanya sangat kuat dan biasanya dibenci oleh banyak orang.
- 57. pihak yang menjalankan negara
- 59. lawan kata kaya
- 60. Kalau ada orang bertanya, Anda harus....
- 61. sesuatu yang harus Anda kerjakan
- 64. bapak dari bapak
- 65. motif seseorang
- 66. tempat orang meninggal dikubur
- 69. Bersinar di langit pada malam hari, tapi enak untuk diminum.
- 70. tidak harus bayar
- 71. kalau tidak punya, Anda tidak harus beli, Anda bisa...
- 74. orang yang dicintai oleh suami
- 76. tidak benar
- 77. tidak bohong
- 78. tempat pesawat berhenti
- 79. sinonim kado
- 81. melakukan hal yang sama setiap hari, Anda akan merasa...
- 83. bisa indah/buruk, terjadi ketika Anda tidur
- 84. hal yang tidak boleh Anda katakan kepada orang lain
- 85. orang yang mengamankan negara kita
Down
- 1. Area atau wilayah
- 3. kalau ada banyak pekerjaan, Anda sangat.....
- 5. Islam, Katolik, Hindu, merupakan contoh nama...
- 7. Yang dilakukan orang Muslim pada bulan Ramadhan
- 10. sinonim 'kandidat'
- 11. tempat orang menonton film sambil makan popcorn
- 12. Yang Anda bayarkan di kasir
- 13. tempat penjahat dihukum
- 15. meninggal secara tragis
- 17. warnanya merah putih untuk negara Indonesia
- 20. bisa artinya seperti Tulip, Lily atau juga uang hasil dari bank
- 23. ayam juga termasuk unggas, tapi tidak bisa..... seperti burung.
- 24. kalau PR terlalu sulit, Anda akan merasa....
- 25. Hal yang harus Anda penuhi ketika Anda sudah mengatakannya
- 26. Katanya, ibukota negara Indonesia akan .... ke Kaltim.
- 30. kayu yang kuat, keras, dan mahal di Indonesia.
- 31. kalau ada tamu, harus bilang "...." minum
- 32. Lawan kata negeri
- 33. kalau tidak bisa melakukan sesuatu, Anda bisa minta ...
- 35. Tahun depan tanggal 14 Februari, orang-orang Se-Indonesia akan melakukan....
- 38. kebiasaan yang tidak pernah terputus
- 39. orang Indonesia suka pakai ini di sup buah, di dessert, di mana-mana, tapi bule tidak suka
- 40. situasi lalu lintas Jakarta sehari-hari
- 41. uang yang Anda dapatkan setiap bulan dari kantor.
- 44. kalau tidak hujan berbulan-bulan, tanah akan menjadi...
- 47. tidak normal, tidak biasa
- 50. orang yang memutuskan kasus di pengadilan
- 51. apakah saya boleh.... 100,000? saya tidak ada uang.
- 52. Saya tidak bisa berkata-kata. Saya ...seribu bahasa.
- 53. tidak bisa berfungsi lagi, karena sudah...
- 54. level
- 55. Indonesia .... dari Belanda secara resmi pada tahun 1948.
- 58. tidak asli
- 62. penduduk suatu negara disebut...
- 63. Nasi sudah menjadi...
- 66. .... sakit, dia tetap bekerja hari ini.
- 67. spesifik sekali
- 68. komunitas di suatu daerah/tempat
- 69. tidak aman
- 72. cairan berwarna merah di dalam badan
- 73. orang yang melihat langsung suatu kejadian
- 75. Saya sudah tinggal di Jakarta .... 5 tahun lalu.
- 80. Pak Pos tidak bisa mengirim paketnya karena salah....
- 82. diulang: barang kecil yang biasa dibeli kalau Anda berlibur/ke luar kota