RTT Terpadu

12345678910
Across
  1. 2. Jika kucing merupakan hewan yang masuk dalam keluarga mamalia, maka ular masuk dalam keluarga apa?
  2. 3. hewan ini masuk ke dalam keluarga aves. Di antara keluarga aves, ia bisa menirukan suara manusia. Siapakah hewan ini?
  3. 4. Lengkapilah kalimat ini: Ibu ______ bawang merah dan bawang putih untuk dijadikan bumbu nasi goreng.
  4. 8. Disebut apakah tumbuhan berbiji berkeping satu?
  5. 9. Sebutan untuk generasi di atas kakek-nenekmu.
  6. 10. Tanaman ini masuk ke dalam jenis sayuran dan masuk dalam keluarga tumbuhan berkeping satu. Ia memiliki warna kuning dan rasanya cukup manis. Tanaman apakah dia?
Down
  1. 1. Kacang tanah merupakan keluarga tumbuhan berkeping dua. Sebutan lain untuk tumbuhan berkeping dua adalah?
  2. 5. Wajah Onyx sangat cantik dan prilakunya sopan. Kata "baik" dan "sopan" merupakan jenis kata apa?
  3. 6. Kamu masih ingat cerita tentang petualangan "Bageur dan Badak Bercula Satu"? Nah, badak masuk dalam keluarga apa ya?
  4. 7. Sebutkanlah keluarga rumput yang paling tinggi.