Sistem gerak bagian rangka
Across
- 4. tulang hasta lengan bawah
- 6. tulang yang membentuk jembatan hidung
- 7. tulang pelipis
- 9. tulang pipi
- 13. tulang bahu
- 14. tulang rusuk yang langsung menempel ke tulang dada
- 17. tulang rahang bawah
- 18. tulang telapak tangan
- 19. tulang kecil di sudut dalam mata, dekat kantung air mata
- 20. tulang gelang bahu terdiri dari tulang belikat dan tulang
Down
- 1. tulang jari tangan dan kaki
- 2. tulang betis
- 3. tulang rahang atas
- 5. tulang paha
- 8. tulang kepala bagian belakang
- 10. tulang tengkorak yang melindungi otak
- 11. tulang ubun-ubun samping
- 12. tulang belakang disebut juga
- 15. tulang pergelangan tangan
- 16. tulang tipis berbentuk pipih yang menyusun sekat rongga hidung bagian bawah