sistem operasi
Across
- 5. Gambar berukuran kecil yang merepresentasikan sesuatu, biasanya software, file, atau folder.
- 8. Adalah karakteristik dari suatu sistem yang dapat digunakan, dimanfaatkan/diakses oleh banyak pengguna dalam satu waktu sekaligus
- 9. Unit data yang dibentuk dari 8 bits data yang lebih kecil. Satu byte biasa direpresentasikan dalam bentuk satu karakter (bisa huruf, angka, tanda baca, dan sebagainya).
- 12. perangkat lunak sistem yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras serta operasi-operasi dasar sistem
- 14. Perangkat nyata yang dikendalikan oleh chip controller di board system atau card.
- 18. istilah untuk menyebutkan bahwa suatu alat sejenis atau dapat berfungsi serupa dengan alat yang disebutkan.
- 19. Istilah yang merujuk pada internet berkecepatan tinggi.
- 20. Merupakan salah satu jenis sistem operasi yang berbasi open source
- 21. adalah tempat penyimpanan sementara di dalam komputer.
- 22. Salah satu jenis format pada hard disk yang hanya memiliki batas ukuran maksimal sebesar 4Gb.
- 23. proses menyalakan komputer dan memulai sistem operasi.
- 25. Interface berbasis Tab yang mulai diperkenalkan Microsoft untuk MS Office 2007. Di dalam Tab tersedia ikon-ikon yang berfungsi untuk melakukan perintah-perintah tertentu.
- 26. Satu hard disk dapat dipecah menjadi beberapa bagian yang disebut dengan istilah partisi, seperti C:, D:, E:, dan seterusnya. Pemisahan ini dilakukan untuk berbagai tujuan, salah satunya adalah untuk pengarsipan.
- 27. drive alat tambahan yang digunakan untuk meletakan prirngan magnetic, memutar piringan dan menggerakkan head baca/tulis pada posisi yang diinginkan ketika mengakses informasi dalam disk
- 30. Kumpulan ikon yang dapat ditemukan di bagian atas pada sebuah program. Ikon-ikon yang ada di dalam toolbar biasanya memiliki tugas yang paling sering Anda gunakan.
- 31. Tampilan yang secara umum ditandai dengan hadirnya taskbar, wallpaper, ikon-ikon, jendela-jendela aplikasi, dan lain sebagainya. Di dalam Windows 8, Desktop digunakan untuk membedakan dengan Start Screen.
- 32. Seperangkat program yang dirancang dan bekerja sama dengan system software untuk melaksanakan aplikasi tertentu
Down
- 1. Ruang yang ada di dalam hard disk untuk digunakan sebagai memori sementara (memory cache). Sering juga disebut dengan istilah paging file.
- 2. Fitur yang ada di dalam Windows untuk mengkopi sistem-sistem dan file yang sangat penting sebelum Anda melakukan sesuatu yang sifatnya beresiko, misalnya menginstal software baru atau mengganti versi MS Windows. Dengan demikian jika terjadi masalah, Anda bisa mengembalikan sistem ke kondisi semula.
- 3. Merupakan salah satu varian sistem operasi berbasi linux
- 4. Mode yang disediakan oleh Windows 8 untuk membantu Anda menjalankan aplikasi-aplikasi yang ditujukan untuk Windows versi lama.
- 6. Media penyimpanan yang terdiri dari kepingan logam mekanis. Kepingan itu akan berputar dan semacam jarum diletakkan di atasnya untuk membantu proses penyimpanan data.
- 7. Dulu bernama Windows Explorer, aplikasi yang digunakan untuk menjelajahi isi hard disk dan media penyimpanan lainnya agar bisa menemukan file yang dicari.
- 10. Merupakan folder-folder yang digunakan oleh pengguna, seperti Documents, Videos, Music, dan sebagainya.
- 11. Ruang yang ada di dalam hard disk untuk digunakan sebagai memori sementara (memory cache). Sering juga disebut dengan istilah paging file.
- 13. Tombol yang ada di sebelah kiri keyboard. Fungsinya spesifik, tergantung software yang saat itu digunakan. Sebagai contoh, jika Anda menggunakan MS Word, maka Anda bisa membuat baris yang lebih menjorok ke arah kanan.
- 15. Proses menjalankan beberapa operating system sekaligus dalam satu komputer yang sama.
- 16. Merupakan salah satu varian sistem operasi berbasi linux
- 17. processing dimana sebuah CPU sedang memproses page file dan sistem pada suatu sistem operasi
- 23. Salinan dari file program atau file data yang dibuat untuk memberi jaminan agar data yang ada tidak hilang atau terhapus apabila terjadi sesuatu pada file aslinya.
- 24. Bagian dari hardware komputer yang berfungsi untuk memproses signal video ke dalam layar monitor.
- 28. didalam computer jaringan, merupakan computer yang memanfaatkan sumber daya dalam jaringan yang disediakan oleh computer lainnya, yang disebut juga server.
- 29. yang mengontrol fungsi-fungsi dasar sebuah komputer, terutama motherboard.
- 30. Ikon-ikon yang terlihat di dalam Start Screen.