SOAL EVALUASI
Across
- 4. Denah dibuat untuk membantu orang lain dalam menemukan........
- 6. Agar tugas menjadi ringan dan mudah maka diperlukan....
- 7. Bel tanda masuk sudah berbunyi. siswa kelas 3 segera masuk kelas. pelajaran akan segera dimulai siswa kelas 3 berdoa terlebih dahulu. sikap kelas 3 mencerminkan pengamalan pancasila terutama sila .........
- 8. Selalu membuang sampah pada tempatnya termaksud pengamalan pancasila sila ke.....
- 9. Mata angin terdiri atas.... arah
- 10. Mencintai lingkungan termaksud sikap pengamalan sila pancasila ke......
Down
- 1. Simbol sila ketiga pancasila adalah....
- 2. Bersikap adil meupakan pengamalan sila ke...... pancasila
- 3. Bekerjasama membuat pekerjaan menjadi.......
- 5. Dani adalah seorang ketua kelas, ketika ada masalah di kelas ia mengajak semua siswa untuk bermusyawarah bersama. Sikap Danu tersebut mencerminkan sila..... Pancasila
- 8. Gambar yang menujukkan lokasi suatu tempat disebut dengan.....