SOAL SEJARAH HINDU BUDHA DAN SOAL SEJARAH INDONESIA
Across
- 4. Organisasi pelajar yang berperan dalam kongres pemuda II?
- 6. Kitab suci umat hindu?
- 7. Kerajaan yang bercorak Hindu yang berdiri di Bali pada abad ke 10?
- 13. Bapak proklamator kemerdekaan Indonesia?
- 14. Candi Budhha di jawa Timur yang diduga merupakan raja kerajaan kerta negara?
- 15. Kitab suci umat buddha?
- 16. Sumpah yang diikrarkan pada tahun 1928?
- 18. Partai yang didirikan Soekarno pada tahun 1927?
- 19. Ibu kota sementara Indonesia saat agresi militer?
- 20. Prasasti peninggalan kerajaan Traumanegara yang di temukan di sungai Citarum?
Down
- 1. Tempat belajar nya agama buddha di kerajaan Sriwijaya?
- 2. Kerajaan besar yang ada di Sumatera?
- 3. Presiden kedua Indonesia?
- 5. Tulisan kuno yang di gunakan dalam prasasti prasasti Hindu buddha di Indonesia?
- 8. Candi terbesar yang ada di Indonesia?
- 9. Tempat di bacakannya teks proklamasi?
- 10. Jenderal yang lolos saat insiden G30SPKI?
- 11. Gelar raja dalam sistem pemerintahan Hindu?
- 12. Bapak pendidikan Indonesia?
- 17. Kerajaan hindu tertua di Indonesia?