TEKA TEKI IPA
Across
- 1. Penyakit yang disebabkan oleh infeksi kuman Mycobacterium tuberculosis.
- 5. Penyakit pada paru-paru dikarenakan ada pembengkakan pada paru paru adalah....
- 7. Salah satu pemicu penyakit kanker paru-paru adalah karena kebiasan...
- 8. H5N1 Flu burung disebabkan oleh virus.....
- 10. Penyakit yang disebabkan oleh infeksi bakteri, jamur, virus dan menuruannya kekebalan tubuh.
Down
- 2. Penyakit peradangan pada bronkus atau saluran yang mengalirkan udara ke paru-paru.
- 3. Keadaan dimana seseorang merasa selalu mencium bau yang tidak sedap adalah penyakit...
- 4. Gejala penyakit flu biasanya ditandai dengan..
- 6. Gejala yang menimbulkan serangan sesak napas dan mengi yang berulang merupakan gejala penyakit...
- 9. Sesorang tidak dapat mencium bau sama sekali adalah penyakit..