Teka Teki IPAS
Across
- 2. perubahan wujud dari padat menjadi gas
- 6. perubahan wujud dari cair menjadi gas
- 7. perubahan wujud dari cair menjadi padat
- 10. minyak adalah contoh benda berwujud ...
- 11. alat untuk mengukur massa
Down
- 1. perubahan wujud dari gas menjadi padat
- 3. perubahan wujud dari gas menjadi padat
- 4. oksigen adalah contoh benda berwujud ...
- 5. perubahan wujud dari padat menjadi cair
- 8. besarnya ruangan yang terisi oleh zat atau materi
- 9. batu adalah contoh benda berwujud ...