Teka-teki Penataan Produk
Across
- 3. Pada departemen household terdapat kelompok barang party wear. Barang yang termasuk dalam kelompok party wear, yaitu
- 4. Teknik penataan barang floor display mudah kita jumpai di
- 5. Mengacu pada logika konsumen dalam berbelanja maka produk-produk perawatan rambut seperti sampo ditempatkan berdekatan dengan produk
- 6. Produk yang rutin laku keras sepanjang tahun disebut
- 10. Produk-produk yang termasuk dalam sembilan bahan pokok makanan seperti beras, telur, minyak dapat ditemukan pada departemen
- 11. Salah satu komunikasi antara produsen dengan pelanggan dapat terjadi melalui
Down
- 1. Display adalah keinginan membeli sesuatu yang didorong oleh seseorang tapi didorong oleh penglihatan ataupun oleh perasaan lainnya merupakan pengertian dari
- 2. Produk-produk perawatan rambut seperti sampo dan minyak rambut dapat dikelompokkan ke dalam
- 6. Barang dagangan yang diharapkan konsumen tersedia terus di toko disebut
- 7. Penggunaan mannequin dalam display produk fashion termasuk dalam sistem
- 8. Alat tulis dan perlengkapan komputer dapat dimasukkan ke dalam departemen
- 9. Barang specialty lines paling baik ditempatkan di area