Teka Teki PKN
Across
- 5. Sila yang mengandung prinsip kerakyatan dalam pancasila adalah sila ke
- 6. Setelah melalui pembahasan, panitia sembilan berhasil menyusun sebuah dokumen sejarah mengenai dasar negara RI yang disebut
- 9. Mengembangkan perbuatan yang luhur, yang mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan kegotong rombongan merupakan butir pengalaman pancasila pada sila ke
- 12. Pancasila ada berapa sila
- 13. Pedoman penghayatan dan pengamalan pancasila dinamakan "Ekaprasetia pancakarsa", berasal dari bahasa
- 14. Singkatan dari Negara Republik Indonesia adalah
- 15. Indonesia memiliki banyak suku, ras dan agama. Maka sikap kita harus
Down
- 1. Indonesia adalah negara yang memiliki banyak suku bangsa. Maka Indonesia memiliki bahasa daerah yang
- 2. Menggunakan produk dalam negeri adalah contoh dari
- 3. Pancasila memiliki dua arti yaitu
- 4. Jenis-jenis identitas nasional yang terdapat dalam pasal 36 UUD NKRI tahun 1945 adalah
- 7. Bangga menjadi bangsa Indonesia adalah berbesar hati atau merasa gagah karena Indonesia memiliki
- 8. Rumusan pancasila sebagai dasar negara yang sah dan resmi terdapat dalam pembukaan UUD Negara Republik Indonesia alenia ke
- 10. Pancasila disahkan pada tanggal
- 11. Salah satu keunggulan bangsa Indonesia adalah memiliki wilayah yang strategis. Wilayah yang strategis tersebut diantara 2 benua dan 2 samudra.2 benua yang dimaksud adalah benua Asia dan