Teka-Teki Pramuka

12345678910
Across
  1. 2. Tingkatan pramuka untuk kelas 4-6
  2. 4. Apa warna setangan leher pramuka
  3. 8. Ada berapa Dasa Dharma?
  4. 9. Tingkatan pramuka untuk kelas 1-3
  5. 10. Nama lain/singkatan dari tanda kepramukaan sedunia
Down
  1. 1. Apa nama tutup kepala yang dipakai anggota gerakan pramuka laki-laki?
  2. 3. Apa warna dasar dari tanda pelantikan?
  3. 5. Satuan terkecil pada penggalang disebut ....
  4. 6. Apa sebutan dari kegiatan perkemahan yang dilaksanakan pada hari Jum'at dan Sabtu?
  5. 7. Kelapa Lambang Pramuka