Teka Teki Sejarah
Across
- 3. Pertempuran Surabaya terjadi di Hotel
- 6. Negara yang paling lama menjajah Indonesia
- 8. salah satu anggota Panitia Sembilan
- 9. 1 Juni diperingati sebagai hari
- 10. negara pertama yang menjajah indonesia
- 11. Siapa yang menarik bendera saat peristiwi proklamasi
- 12. Teks proklamasi diketik oleh
- 13. Ki Hadjar dewantara dijuluki sebagai bapak
Down
- 1. Belanda dapat menyingkirkan portugis setelah menaklukkan kota
- 2. siapa yang menjahit benderara merah putih pertama kali
- 4. sistem krja paksa yang diterapkan oleh pemerintaj belanda di indonesia
- 5. Mengumpulkan berbagai data dari berbagai sumber sejarah disebut
- 7. kota yang dijatuhi bom atom di jepang yaitu hiroshima dan