Teka-Teki Silang

12345678910111213
Across
  1. 2. Penerapan yang mencerminkan nilai sila kelima yaitu dengan bersikap
  2. 5. Dasar Negara Indonesia adalah
  3. 8. Ketua BPUPKI adalah
  4. 9. menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar merupakan contoh penerapan sila
  5. 10. Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia
  6. 11. Kegiatan diskusi untuk mencapai tujuan dalam mufakat disebut
  7. 12. tokoh yang berpidato di sidang BPUPKI pada tanggal 31 Mei 1945
Down
  1. 1. Setiap tanggal 1 Juni diperingati Hari Lahirnya
  2. 3. Lani jatuh dari sepeda, Beni segera menolong dan mengobati luka Lani. Sikap Beni mencerminkan nilai pancasila yang dilambangkan oleh
  3. 4. arti panca dalam bahasa Indonesia
  4. 6. Ikut berpartisipasi dalam menjaga keamanan ibadah agama lain merupakan contoh penerapan sila
  5. 7. pengambilan suara terbanyak disebut
  6. 13. Panitia Persipan Kemerdekaan Indonesia