Teka Teki Silang

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 6. Singkatan dari Negara Kesatuan Republik Indonesia adalah....
  2. 7. Gotong royong dapat mempererat....
  3. 8. Gotong Royong berasal dari istilah gotong dan royong. Arti royong adalah....
  4. 14. Kelebihan yang hanya dimiliki oleh satu atau sekelompok orang dilihat dari kedudukannya atau kekayaan yang dimiliki disebut dengan....
  5. 15. Manusia tidak bisa hidup sendiri tanpa bantuan orang lain. Hal ini manusia dikatakan makhluk....
  6. 16. Gotong Royong berasal dari istilah gotong dan royong. Arti dari kata gotong adalah....
  7. 17. Bersyukur dengan menerima kehidupan yang diberikan merupakan pengamalan sila ke....
  8. 18. NKRI memiliki satu bahasa persatuan, yaitu bahasa....
  9. 19. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika terdapat dalam kitab....
Down
  1. 1. Indonesia diapit oleh dua samudra yaitu hindia dan....
  2. 2. Pekerjaan yang dilakukan bersama-sama, akan membuat pekerjaan selesai dengan....
  3. 3. Kegiatan gotong royong termasuk pengamalan sila ke....
  4. 4. Sikap mengerti dan memahami suatu kondisi atau keadaan yang terjadi di sekitar disebut....
  5. 5. Sikap saling menolong merupakan pengamalan sila ke....
  6. 9. Indonesia merupakan negara kesatuan yang berbentuk....
  7. 10. Melik Tokoh yang bertugas mengetik naskah proklamasi adalah....
  8. 11. Tokoh pembaca teks proklamasi adalah....
  9. 12. Menengok tetangga yang sakit adalah contoh sikap empati dan peduli di lingkungan....
  10. 13. Perbedaan perlakuan terhadap orang lain disebut dengan....
  11. 20. Sumpah pemuda lahir pada tanggal 28....tahun 1928