TEKA TEKI SILANG

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 2. dalam bahasa C++,perintah yang digunakan untuk menampilkan teks atau bilangan ke layar adalah
  2. 8. tipe logika adalah mempresentasikan data data yang hanya mengandung dua buah nilai saja yaitu?
  3. 9. program dibuat menggunakan bahasa
  4. 11. membuat sebuah programan harus melalui proses?
  5. 12. identifier yang berperan sebagai variabel dan....
  6. 13. konstanta merupakan salah satu jenis?
  7. 14. identifier tidak boleh berupa...
  8. 16. untuk membuat tipe data terstruktur harus mendeklarasikannya dengan menggunakan kata kunci?
  9. 18. ketika memasuki blok kondisi,kode programan akan membandingkan variabel nilai dengan bilangan?
  10. 20. bahasa pemograman C dan C++ yang termasuk dalam bahasa pemograman
Down
  1. 1. variabel dan tipe data nmerupakan komponen terpenting dalam suatu bahasa?
  2. 3. suatu penyajian algoritma dengan menggunakan kode yang hampir mirip dengan kode pemograman yang sebenarnya
  3. 4. C++ compiler untuk menerjemahkan kode bahasa C++ menjadi...
  4. 5. ruang variabel dibedakan menjadi 2 yaitu global dan...
  5. 6. diagram air sering dikenal dengan
  6. 7. identifier yang mempunyai nilai dinamis merupakan
  7. 10. file yang berisikan deklarasi,bisa berupa konstanta,fungsi,kelas,namespace,dan sebagainya
  8. 15. salah satu cara yang digunakan untuk menulis pernyataan secara berulang ulang adalah dengan menggunakan perulangan?
  9. 17. program yang dibuat meninta.....untuk memasukkan suatu bilangan bulat
  10. 19. perintah yang digunakan untuk membuat baris baru...