TEKA TEKI SILANG

123456789101112131415
Across
  1. 4. Di Negara apa anda berada sekarang
  2. 6. Hewan yang suka mengeong adalah
  3. 8. Apa mata uang Indonesia
  4. 11. Tahun berapa hari kemerdekaan indonesia
  5. 12. Tulislah ejaan kata ''Bapak'' dari belakang
  6. 13. Hewan pemakan rumput yang memiliki leher yang sangat panjang adalah
  7. 14. Apa lambang negara Indonesia
  8. 15. Apa warna Bendera Indonesia
Down
  1. 1. Siapa nama presiden Republik Indonesia sekarang
  2. 2. Apa sebmoyan negara indonesia
  3. 3. Bunga indah dan berbau wangi namun memiliki banyak duri dengan beraneka warna seperti merah, putih, merah muda, dan merah jambu merupakan bunga
  4. 5. Siapa pencipta lagu indonesia raya
  5. 7. Hewan yang memiliki gading dan belalai adalah
  6. 9. Salah satu peninggalan bersejarah yang dimiliki oleh orang minangkabau yang sering disebut ''batu basurek'' memakai bahasa Sanskerta itu disebut Prasasti
  7. 10. Siapa presiden indonesia sebelum presiden saat ini