TEKA TEKI SILANG GELOMBANG BUNYI
Across
- 3. Klasifikasi gelombang bunyi ada tiga yaitu infrasonik, audiosonik dan...
- 6. Ketika pendengar atau sumber bunyi atau keduanya bergerak sehingga pendengar mengalami selisih frekuensi antara frekuensi sumber dengan referensi yang diterima disebut
- 8. Nama lain dari pemantulan gelombang bunyi adalah
- 9. Bunyi dapat merambat melalui medium.. cair dan gas
- 10. Gelombang yang merambat melalui medium adalah
Down
- 1. Nama lain dari senar
- 2. Nama lain dari pelenturan gelombang bunyi adalah
- 4. Alat yang menggunakan kolom udara sebagai sumber bunyi disebut pipa...
- 5. Bunyi dapat... dan dapat dipantulkan
- 7. Nama lain dari pembiasan gelombang bunyi adalah