Teka-Teki Silang Ikatan dan Simpul

12345678910
Across
  1. 4. Hubungan antara tali dengan benda lainnya, misalnya kayu, balok, bambu, dan sebagainya
  2. 7. Jenis simpul yang variasi bentuknya dapat diputar ke kiri atau ke kanan sesuai kebutuhan
  3. 8. Jenis simpul yang dilakukan secara bergantian dari kanan dan kiri atau sebaliknya
  4. 9. Jenis benang yang dapat digunakan untuk menyimpul dan mengikat
  5. 10. Benda yang dapat digunakan untuk membuat ikatan dan simpul
Down
  1. 1. Hubungan antara tali dengan tali
  2. 2. Contoh tali yang bisa digunakan untuk membuat simpul
  3. 3. Hasil kerajinan dari ikatan dan simpul
  4. 5. Alat penahan untuk membuat simpul
  5. 6. Nama lain simpul kepala
  6. 8. Alat untuk memotong benang