teka-teki silang IPAS

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 5. cara menyelesaikan masalah disebut
  2. 9. penyelesaian masalah melalui pengadilan disebut
  3. 11. pencampuran kebudayaan yang menghasilkan budaya baru disebut
  4. 12. penyelesaian masalah tanpa adanya tuntutan adalah
  5. 14. proses yang mengarah suatu perselisihan
  6. 15. ikut merasakan apa yang dirasakan oarang lain disebut
  7. 17. penyelesaian masalah melibatkan pihak ketiga disebut
  8. 19. sikap yang muncul akibat pengaruh orang lain disebut
  9. 20. penyelesaian masalah melibatkan pihak ketiga sebagai penasehat disebut
Down
  1. 1. proses interaksi yang mengarah negatif akibat adanya perbedaan kepentingan yang mendasar
  2. 2. simpati yang mempengaruhi kondisi fisik dan jiwa
  3. 3. penyelesaian masalah dg tekanan disebut
  4. 4. suatu usaha menggabungkan kebudayaan sehingga menghilangkan budaya lamanya disebut
  5. 6. kata lain dari mencontoh gaya hidup adalah
  6. 7. kerjasama atau kolab anatara dua organisasi menjadi satu tujuan disebut
  7. 8. proses penyampaian pesan disebut
  8. 10. penyelesaian masalah antara dua belah pihak melalui suatu lembaga adalah
  9. 13. kontak sosial secara langsung disebut
  10. 16. penyelesaian masalah yang berhenti karena memiliki kedudukan yang sama
  11. 18. proses yang mengarah suatu persatuan dan kesatuan adalah