TEKA TEKI SILANG K3
Across
- 4. ASEAN berdiri 8 Agustus 1967 di
- 9. Negara yg mempunyai patung Singa
- 10. Negara yg menjajah Indonesia jangka lama
- 13. Games Kerjasama olahraga di ASEAN
- 14. Ibukota negara Indonesia
- 15. Negara Asean yang tidak mempunyai laut
- 17. Wilayah Indonesia beriklim
- 18. Ibukota Vietnam
- 19. Mata uang Indonesia
Down
- 1. Indonesia dikepalai
- 2. Provinsi dikepalai
- 3. Pertempuran di Surabaya melawan
- 5. Penduduk asli Filipina
- 6. Negara yang tidak pernah dijajah
- 7. Menara Petronas terletak
- 8. Riel mata uang negara
- 11. Negara Seribu Pagoda
- 12. 10 nopember diperingati
- 16. Penerangan malam hari sebelum ditemukan lampu