Teka teki silang Kelas 3
Across
- 2. Pembangkit Listrik Tenaga Air
- 6. Baterai menyimpan energi
- 8. kumpulan titik yang sejajar dan sama besar
- 9. Penghijauan
- 11. Kartu Identitas Anak
- 13. Garis mendatar
- 14. Sesuatu yang harus di lakukan
- 16. Energi yang dihasilkan dari benda benda yang bergetar
- 17. Tempat ibadah agama Islam
- 19. 32 : 4 =
- 20. Percampuran warna merah dan biru
- 23. Dasar Negara kita
- 24. Rumah adat Yogyakarta
Down
- 1. Perubahan bentuk tubuh secara bertingkat pada hewan
- 3. Garis tegak lurus
- 4. Energi terbesar di bumi
- 5. Hubungan antara komunitas makhluk hidup dan tidak hidup di suatu lingkungan
- 7. Indra penglihat
- 10. Binatang yang hidup di air
- 12. lawan maju
- 13. Pencampuran warna biru dan kuning
- 15. Binatang yang hidup di darat dan air
- 18. Kepompong
- 21. Cerita tentang binatang
- 22. Sesuatu yang seharusnya didapatkan