Teka Teki Silang kelas V Perumusan Pancasila

12345678
Across
  1. 2. Badan yang bertugas merumuskan dasar negara pada tahun 1945
  2. 4. Istilah “Pancasila” berasal dari bahasa …
  3. 7. Pancasila dijadikan dasar … Indonesia.
  4. 8. Ketua BPUPKI adalah Dr. Radjiman …
Down
  1. 1. Panitia kecil yang menyusun Piagam Jakarta
  2. 3. yang memuat rumusan Pancasila dalam UUD 1945.
  3. 5. Tokoh yang pertama kali mengusulkan nama "Pancasila"
  4. 6. Pancasila lahir pada tanggal … Juni 1945