Teka Teki Silang Materi/Zat dan perubahannya
Across
- 4. proses titik - titik air pada seng rumah, dan daun di pagi hari
- 9. air garam, air gula, sirup
- 10. zat yang tidak dapat diuraikan menjadi lebih sederhana
- 11. perubahan yang bersifat tetap dan menghasilkan zat baru
- 14. zat yang terdiri dari dua unsur yang masih dapat diuraikan
- 15. proses pemisahan air laut menjadi garam
- 16. wujud materi dari uap air dan udara dalam balon
Down
- 1. cuka, air kapur, air laut
- 2. sifat fisika
- 3. sifat kimia
- 5. yang tidak memiliki sifat logam
- 6. perubahan yang bersifat zsmentara dan tidak menghasilkan zat baru
- 7. kacang kedelai menjadi tempe, tahu, kecap
- 8. santan, puding, kabut, mayonase
- 12. proses pembuatan minyak kayu putih
- 13. besi, tembaga, nikel, alumunium
- 14. campuran minyak dan air