Teka Teki Silang Orde Lama
Across
- 4. Soekarno mengeluarkan Dekrit Presiden yang menghapus sistem multipartai dan memusatkan kekuasaan pada satu partai, yaitu
- 5. Perjuangan Rakyat Semesta disingkat menjadi
- 7. Pada 4 Juni 1960, Soekarno membubarkan DPR hasil Pemilu 1955 karena menolak ... yang diajukan pemerintah.
- 8. Dalam isi dekrit dijelaskan bahwa UUD 1945 kembali diterapkan dan .. 1950 dinyatakan sudah tidak berlaku.
- 12. Penyimpangan terhadap Pancasila dan UUD 1945 yaitu pembubaran DPR hasil pemilu 1955 oleh presiden dan menggantinya dengan
- 14. Demokrasi Terpimpin mempersatukan masyarakat Indonesia dari berbagai golongan nasionalis, agama dan komunis, dikenal dengan istilah
- 16. Kekurangan orde lama yaitu politik yang tidak stabil terlihat dengan banyaknya pergantian kabinet hingga .. kali pergantian.
- 17. Pembentukan Gerakan DI/TII yang dipimpin oleh
- 18. Semua partai politik diharapkan bergabung dalam sebuah organisasi tunggal bernama ... untuk mengurangi persaingan politik dan memperkuat persatuan.
- 20. Tujuan utama pemberontakan PKI di Madiun adalah membentuk negara Indonesia dengan mengganti ideologi Pancasila menjadi ideologi
- 22. Ketetapan MPRS Nomor I/MPRS/1960 yang menetapkan Manifesto politik Republik Indonesia sebagai
- 23. Sistem pemerintahan Orde Lama dikenal juga dengan periode Demokrasi
- 24. Pada tanggal 19 Desember 1961, Presiden Soekarno mengumumkan pelaksanaan operasi .. untuk menggabungkan wilayah Papua bagian barat.
- 26. Pemberontakan PKI di Madiun pada 1948 dan dipimpin oleh
- 28. Pemerintah orde lama berhasil menyelenggarakan .. umum pertama di Indonesia pada 1955
- 29. Tujuan dari pemberontakan RMS adalah untuk melepaskan wilayah .. dari NKRI
Down
- 1. Presiden pertama Indonesia yang menjabat selama masa Orde Lama
- 2. Keluarnya ketetapan No.III /MPRS/1963 tentang pengangkatan Ir.Soekarno sebagai ... untuk seumur hidup
- 3. Untuk mengatasi keadaan ekonomi, maka pada tanggal 28 Maret 1963 dikeluarkan deklarasi ekonomi atau disingkat
- 4. Penyimpangan UUD 1945 pada masa orde lama terjadinya perubahan sistem kabinet presidensial menjadi kabinet
- 6. Tanda berakhirnya era Orde Lama dan beralih menuju Orde Baru adalah
- 9. Berdasarkan Penetapan Presiden No. 2 Tahun 1959 presiden membentuk
- 10. Soekarno diangkat menjadi Pemimpin Besar
- 11. Untuk merealisasikan Demokrasi Terpimpin, dibentuklah badan yang dikenal ... Nasional
- 13. Peristiwa pemberontakan APRA adalah pemberontakan yang berlangsung di pada 23 Januari 1950
- 15. Soekarno merilis Dekrit Presiden 5 Juli 1959 yang menyatakan pembubaran
- 19. Pada pemerintahan orde lama, Indonesia menjadi salah satu pencetus Gerakan
- 21. Istilah Orde Lama sebenarnya baru muncul ketika Indonesia dipimpin oleh
- 25. berdasarkan Tap MPRS No. XIII/MPRS/1966 dilakukan Pembentukan Kabinet
- 27. Perundingan antara Indonesia dan Belanda yang membahas tentang sistem pemerintahan terdapat dalam perjanjian