PENILAIAN TENGAH SEMESTER INFORMATIKA KELAS 7

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 4. Fitur Gamail yang digunakan untuk mempermudah melampirkan file hanya dengan cara klik,tahan dan geser adalah
  2. 6. Ibu Rosi merupakan bendahara RT, Ibu Rosi bertugas membuat pembukuan uang kas RT. Aplikasi perkantoran yang bisa digunakan melakukan pembukuan uang kas RT adalah
  3. 8. Pada tree, elemen yang tidak memiliki childrean adalah
  4. 11. Ruang bagi seseorang untuk menyimpan dokumen atau berkas-berkas penting didalam perangkat, seperti komputer dan laptop disebut
  5. 12. Istilah informatika pertama kali diciptakan oleh seseorang ilmuwan perangkat komputer Jerman yang bernama
  6. 14. Definisi komputer, bagian-bagian komputer, dan fungsi bagian-bagian komputer dipelajari pada salah satu bidang informatika yaitu
  7. 15. Tipe data berupa gambar memiliki ekstensi
  8. 16. Kata kunci yang digunakan untuk pencarian didalm Search Engine disebut
  9. 18. Meneruskan E-mail yang diterima ke alamat e-mail tujuan merupakan fungsi
  10. 20. Orang yang menghadiri presentasi disebut
Down
  1. 1. Muhammad Ibnu Musa Al-Khawarizmi merupakan seorang ahli
  2. 2. Informatika kini telah menjadi salah satu disiplin ilmu saat ini sudah berdiri sendiri karena membawa seseorang ke suatu cara berpikir yang unik atau disebut
  3. 3. Dari banyaknya aplikasi presentasi, aplikasi yang paling populer dan banyak digunakan saat ini adalah
  4. 5. Guru informatika ROY, memberikan tugas kelompok untuk membuat karya yang dapat mengatur penjadwalan pembayaran uang kas. tugas tersebut berkaitan dengan salah satu bidang informatika yaitu
  5. 7. Berpikir Komputasional adalah cara berpikir sperti
  6. 9. urutan langkah-langkah logis penyelessaian masalah yang disusun secara sistematis dan logis adalah
  7. 10. sekumpulan elemen atau data yang tersimpang dengan jarak yang berdekatan disebut
  8. 13. Untuk menyalin file atau folder dapat dilakukan dengan perintah
  9. 17. Agar sebuah jadwal kegiatan tidak bertabrakan, kita perlu melakukan
  10. 19. File ekplorere pada sistem operasi Windows menggunakan antarmuka