Teka Teki Silang Pendidikan Pancasila
Across
- 2. Suku bangsa yang berasal dari Pulau Dewata.
- 5. Lambang negara Indonesia adalah ….
- 7. Alat musik tradisional dari Jawa Barat yang terbuat dari bambu.
- 10. Pakaian adat dari Bali disebut ….
- 12. Bahasa yang digunakan untuk mempersatukan seluruh rakyat Indonesia.
- 13. Rumah adat dari Sumatra Barat disebut Rumah ….
- 14. Pulau tempat asal suku Batak.
- 16. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika terdapat pada lambang ….
- 17. Pancasila memiliki …. sila.
- 18. Salah satu contoh perilaku yang mencerminkan Persatuan Indonesia adalah mengikuti …. bendera.
- 19. Sikap saling menghormati antarumat beragama disebut ….
Down
- 1. Tindakan menghormati perbedaan disebut sikap ….
- 2. Semboyan bangsa Indonesia yang berarti berbeda-beda tetapi tetap satu.
- 3. Lagu wajib nasional yang mencerminkan persatuan adalah Garuda ….
- 4. Kegiatan berdiskusi untuk mencapai mufakat disebut ….
- 6. Bahasa yang digunakan sehari-hari di sekolah.
- 8. Royong Kegiatan bekerja bersama-sama demi kepentingan bersama disebut ….
- 9. Suku bangsa yang berasal dari Kalimantan.
- 11. Warna dasar perisai pada lambang Garuda adalah warna ….
- 15. Nilai yang terkandung dalam sila pertama Pancasila adalah …. antarumat beragama.