Teka Teki Silang PJOK

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 5. Jenis alat pelindung kepala dalam softball.
  2. 7. Pemain bertahan utama dalam bola voli
  3. 8. Istilah rally point berasal dari cabang olahraga ...
  4. 9. Pukulan dalam voli untuk memulai permainan.
  5. 10. Penyakit menular seksual yang disebabkan oleh virus HPV.
  6. 13. Permainan softball pertama kali ditemukan di negara ...
  7. 14. Servis yang dilakukan dengan satu tangan di bawah bola.
  8. 16. Tempat pemain softball berdiri untuk memukul bola.
  9. 18. Basis terakhir sebelum mencapai home plate di softball.
  10. 20. Penyakit menular seksual akibat virus HIV.
Down
  1. 1. Penyakit menular seksual akibat bakteri Treponema pallidum.
  2. 2. Pemain softball yang bertugas melempar bola ke pemukul.
  3. 3. Jumlah pemain softball
  4. 4. Jenis servis voli yang dilakukan dengan melompat
  5. 6. Teknik passing bola dengan ujung jari dalam bola voli.
  6. 11. Salah satu cabang olahraga atletik dengan menggunakan tiang
  7. 12. Penyakit menular seksual yang menyerang organ reproduksi dan saluran kemih
  8. 15. Nama alat pemukul dalam softball.
  9. 17. Gerakan memukul bola keras dalam voli.
  10. 19. Jumlah pemain inti dalam tim bola voli.