TEKA TEKI SILANG SENI MUSIK
Across
- 2. alat musik ritmis terbuat dari lempengan logam tipis
- 3. contoh alat musik ritmis bentuk bulat digoyangkan
- 5. contoh alat musik tiup
- 8. sekelompok pemain musik yang bermain bersama-sama, baik menggunakan satu jenis alat musik (sejenis) maupun berbagai jenis alat musik (campuran)
- 13. contoh alat musik membranofon
- 14. Alat musik yang sumber bunyinya dari membrannya
- 17. Alat musik yang sumber bunyinya dari bahan dasar alat tersebut
- 18. contoh alat musik gesek
- 19. Jarak antar dua nada
- 20. Alat musik yang tidak bernada
Down
- 1. Tangga nada yang memiliki lima nada pokok
- 4. Tempo secepat orang berjalan
- 6. nada keempat
- 7. Paduan bunyi nyanyian atau permainan musik yang menggunakan dua nada atau lebih
- 9. Simbol yang melambangkan tinggi rendah bunyi
- 10. Alat musik melodis dari Jawa Barat
- 11. Cepat lambatnya lagu
- 12. Hitungan ketukan atau tanda cepat lambat lagu
- 15. Bunyi yang beraturan dan memiliki frekuensi tertentu
- 16. Tangga nada yang bersifat riang gembira