TEKA-TEKI SILANG SENI RUPA KELAS 4
Across
- 3. karya seni yang dibuat menggunakan tangan tanpa mengurangi segi fungsional dan nilai estetikanya disebut .....
- 5. draf gambar kasar yang digunakan untuk mengonkretkan (merealisasikan) ide yang masih abstrak dan terjebak dalam pemikiran saja disebut ....
- 7. salah satu jenis seni dekoratif adalah seni dekoratif ....
- 8. cara meniru disebut ...
- 9. salah satu corat dekor biasanya berupa ....
- 12. tokoh ini membuat tekstur dengan menggunakan cat yang tebal
- 16. tampilan objek berdasarkan sudut dan jarak padang disebut ....
- 17. teknik menguaskan cat minyak warna gelap pada papan hingga kering lalu ditimpa warna terang selanjutnya digores-gores menggunakan benda runcing, seperti paku, sendok garpu, sisir disebut ....
- 18. plastik tidak dapat ....
- 20. karya seni yang dibuat untuk menghias atau mempercantik sebuah ruangan, lukisan, bangunan dan lain sebagainya. Indonesia memiliki banyak sekali seni dekoratif dengan motif yang sangat kaya
- 21. meletakkan kertas di atas permukaan benda bertekstur, lalu kertas ditekan dan diarsir dengan pensil atau pastel disebut teknik ....
- 22. perencanaan dalam sebelum objek dibuat agar memiliki fungsi, keindahan dan manfaat bagi manusia disebut ....
Down
- 1. pantulan cahaya yang dipengaruhi oleh pigmen yang terdapat di permukaan benda disebut ....
- 2. Testur bisa dihasilkan dengan bermacam cara dan bahan salah satunya ...
- 4. alat-alat yang dibutuhkan saat menggambar antara lain ....
- 6. ragam hias buatan manusia dan biasanya merupakan penggabungan dari beberapa inspirasi ragam hias pada kelompok yang ada sebelumnya yang dimodifikasi sehingga menjadi sebuah bentuk ragam hias yang baru dan memiliki nilai estetika tersendiri
- 10. ciri-ciri seni dekoratif salah satunya ...
- 11. alat-alat yang digunakan dalam membuat seni kriya antara lain ...
- 13. penempatan, tata letak atau pengorganisian berbagai objek visual agar tampil menarik dengan adanya keteraturan, keseimbangan, ritme dan pusat perhatian (focus of interest) dalam sebuah karya seni disebut ....
- 14. contoh limbah plastik .....
- 15. permukaan setiap benda yang dapat diketahui coraknya dengan cara diraba disebut ....
- 19. Salah satu teknik yang digunakan dalam seni kriya