TEKA TEKI SILANG SEPAK TAKRAW
Across
- 3. Teknik memukul bola menukik keras kearah lawan diseput dengan?
- 5. Teknik memasukan bola ke area lawan dengan berbagai macam teknik disebut?
- 10. Teknik menghalangi bola dari area lawan disebut?
- 11. Berapa durasi waktu satu set dalam sepak takraw?
- 12. Apa nama olahraga yang dimainkan dengan menggunakan bola rotan dan kaki sebagai alat unyuk memukuk bola tersebut?
- 14. Berapa jumlah set yang dimainkan dalam sepak takraw?
- 15. Berapa banyak anggota dala satu tim Sepak Takraw?
- 16. Teknik memukul bola dengan keras ke arah lawan disebut?
- 18. Teknik yang digunakan untuk memukul bola di udara dengan kaki disebut?
- 19. Bagian lapangan yang terletak diantara garis servis dan net?
Down
- 1. Teknik mengirim bola ke area lawan dengan kaki bagian depan
- 2. Siapakah yang bertugas menmpatkan bola di awal setiap set?
- 4. Kesalahan yang dilakukan oleh pemain saat pertandingan berlangsung
- 6. Teknik mengirim bola dengan menggunakan kaki bagian belakang
- 7. Teknik dasar sepak takraw yang mengirim bola jatud di depan net disebut?
- 8. Dimanakah sepak tkraw pertama kali dimainkan?
- 9. Siapakah yang bertugas memukul bola saat permainan dimulai?
- 12. Awalan permain dalam sepak takraw disebut dengan?
- 13. Bahan dasar pembuatan bola sepak takrw
- 17. Lapangan sepak takraw berbentuk seperti apa?