TEKA TEKI SILANG SISTEM PEREDARAN DARAH
Across
- 4. Proses pembentukan sel darah merah disebut
- 5. Jantung manusia dilapisi oleh lapisan otot
- 9. dalam satu kali beredar, darah melalui jantung sebanyak dua kali sehingga terdapat peredaran darah besar dan peredaran darah kecil merupakan pengertian dari peredaran darah
- 10. Sel darah putih pada tubuh kita yang mempunyai peranan dalam keadaan alergi adalah
- 13. Kekurangan zat besi menyebabkan penyakit
- 14. Darah yang mengalir dalam vena tidak dapat mengalir ke bagian sebelumnya karena sepanjang vena terdapat
- 15. Penyakit keturunan ditandai dengan darah penderita susah membeku dikenal dengan istilah
- 17. Pembuluh darah yang mengalirkan darah menuju jantung disebut pembuluh
- 18. Penyusun sel darah merah yang memiliki fungsi khusus dalam pengikatan oksigen dan karbondioksida dalam darah disebut
- 19. Komponen pada darah yang memiliki jumlah paling banyak adalah
- 22. Pada waktu diperiksa oleh dokter, tekanan darah Farhan yang ditunjukkan oleh Sphygmomanometer adalah 120/80. Angka 80 mmHg menunjukkan
- 23. Nilai 120 mmHg menunjukkan tekanan darah saat ventrikel berkontraksi disebut
- 25. Proses pembekuan darah dilakukan oleh
- 27. Bagian yang bertanggung jawab atas kontraksi jantung adalah
- 29. Penyakit ini disebabkan oleh kelebihan produksi sel darah putih yang jumlahnya abnormal. Sel darah putih tersebut akan memakan eritrosit dan menyebabkan menutupnya jumlah eritrosit. Penyakit tersebut adalah
Down
- 1. Setelah mengalami proses pencernaan, sari makanan siap untuk diserap dan dibawa ke seluruh tubuh oleh darah. Bagian darah yang berperan dalam pengangkutan adalah
- 2. Penyakit yang diturunkan secara genetis yang ditandai dengan gangguan dan ketidakmampuan tubuh untuk memproduksi eritrosit dan hemoglobin dengan cepat karena sel darahnya cepat rusak adalah
- 3. Penyakit pelebaran pada pembuluh balik (vena), sering terjadi di tubuh bagian bawah
- 6. penyakit sistem peredaran darah, akibat akumulasi deposit lemak dalam dinding pembuluh darah, terutama arteri
- 7. Pembuluh darah yang berasal dari ginjal kemudian masuk ke jantung adalah
- 8. Zat yang banyak terdapat pada darah yang melalui aorta adalah
- 11. Gangguan peredaran darah yang disebabkan oleh terbentuknya kerak keras di bagian dalam dinding pembuluh nadi disebut
- 12. Eritrosit yang sudah tua akan di hancurkan oleh hati atau limfa. Hemoglobin yang terdapat dalam eritrosit akan di ubah menjadi
- 16. Pembuluh nadi terbesar disebut
- 18. Penyempitan pembuluh darah akan mengakibatkan
- 20. peredarannya darah selalu mengalir di dalam pembuluh darah merupakan peredaran darah
- 21. Adanya perdarahan pada otak, merupakan salah satu penyebab terjadinya penyakit
- 24. Komponen penyusun darah yang berfungsi mengangkut sari makanan adalah
- 26. kebalikan dari leukemia yang berakibat pada menurunnya daya tahan terhadap penyakit
- 28. Darah yang mengandung karbondioksida terdapat pada jantung bagian