(Teka Teki Silang) SOAL PU dan PK

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 1. Apa nama ibukota dari negara China?
  2. 4. Ada berapa negara yang ada di benua Southeast Asia?
  3. 6. Jambore dunia VI diselenggarakan pada tahun 1947 di
  4. 8. Apa nama ibukota dari negara Arab Saudi?
  5. 11. Saka yang bergerak di bidang kepolisian adalah
  6. 12. Saka yang bergerak di bidang kesehatan adalah
  7. 14. Gerakan Pramuka berlandaskan atas asas
  8. 17. Jambore dunia VIII diselenggarakan pada tahun 1955 di
  9. 19. Bangsa yang memberikan julukan Impeesa kepada BP adalah bangsa?
  10. 20. Saka yang bergerak di bidang kedirgantaraan adalah
Down
  1. 2. Jambore dunia IV diselenggarakan pada tahun 1937 di
  2. 3. Siapa penemu sandi Morse?
  3. 5. Jambore dunia III diselenggarakan pada tahun 1929 di
  4. 7. Kode kehormatan Pramuka adalah
  5. 9. Apa nama ibukota dari negara Armenia?
  6. 10. Negara apa yang memiliki 3 ibukota?
  7. 13. Jambore ke 3 sampai ke 6 dilaksanakan di
  8. 15. Apa nama kepanduan saat masa Hindia-Belanda?
  9. 16. Apa nama ibukota dari negara Indonesia?
  10. 18. Sebutkan nama kelompok untuk satuan penggalang?