Teka Teki Silang Teks Argumentasi dan Berita
Across
- 2. Kata yang menghubungkan klausa pada kalimat kompleks disebut
- 4. Sesuatu yang menunjukkan kebenaran peristiwa yg terjadi pada suatu berita
- 9. Tempat atau kejadian yang menjadi sumber berita
- 13. Vlog yang merekam kegiatan sehari-hari biasa disebut
- 15. Jenis poster yang dibuat untuk mengumumkan acara
- 16. Informasi terkini tentang suatu kejadian
- 18. Sesuatu yabg barus aja terjadi disebut
- 23. Contoh Konjungsi yang menyatakan sebab
- 25. Bahasa yang digunakan dalam teks berita harus lugas dan tidak menimbulkan makna ganda
- 27. Judul , kepala, tubuh ,ekor, kaki merupakan ..... berita
- 31. Proses, cara, atau kronologi kejadian merupakan unsur berita yaitu
- 32. jenis poster yabg memberikan semangat atau motivasi kepada orang orang disebut poster
- 34. Struktur teks berita yang memuat pokok-pokok berita disebut
- 35. Kalimat yang terdiri dari dua klausa atau lebih
- 38. Orang yang membuat rekaman video vlog disebut
- 39. ​Teks yang berisi rangkaian alasan untuk mendukung suatu pendapat
- 41. Seseorang yang diwawancarai untuk mendapatkan keterangan
- 42. Poster yang memberikan informasi yang bersifat mendidik kepada masyarakat. Disebut poster
- 45. Ide utama dalam paragraf disebut
- 47. Bagian akhir berita yang memuat kesimpulan disebut
- 48. Bagian argumentasi yang berisi bukti-bukti, data, dan alasan kuat
- 49. Pelaporan berita secara langsung dan real-time
- 50. Kalimat yang berisi pendapat penulis adalah
Down
- 1. Tujuan utama dari poster sebagai teks persuasi
- 3. Kalimat yang hanya terdiri atas satu klausa
- 5. Poster termasuk media komunikasi yang bersifat
- 6. Bagian paling rinci dari teks berita, yang berada setelah tubuh berita
- 7. Bagian awal dari struktur teks argumentasi
- 8. "Ayah membaca koran" contoh kalimat
- 10. Paragraf yang kalimat utamanya terletak di akhir paragraf disebut paragraf
- 11. Teks argumentasi bertujuan untuk
- 12. Sesuatu hal yang benar benar ada dan terjadi disebut
- 14. Alat perekam visual yang dibawa oleh reporter
- 17. Seseorang yang menyampaikan berita di studio
- 19. Sifat argumen yang masuk akal dan sesuai dengan kaidah berpikir
- 20. Sumber energi pengganti beras padi di Indonesia
- 21. Media besar untuk menempelkan pesan singkat dan gambar
- 22. Berdasarkan kenyataan atau mengandung kebenaran disebut
- 24. Jenis poster yang berfokus pada penawaran suatu produk disebut poster
- 26. Sumber berita yang digunakan untuk memperkuat kebenaran
- 28. Orang yang bertugas meliput dan melaporkan berita dari lapangan
- 29. Bagian paling awal dari struktur teks berita
- 30. Salah satu unsur berita yg menyatakan tempat kejadian suatu peristiwa
- 31. Berita yg tidak benar atau bohong
- 33. Jenis poster yang bertujuan memberikan motivasi kepada pembaca disebut poster
- 36. Nama lain untuk surat kabar
- 37. Salah satu unsur berita yg menyatakan waktu kejadian suatu peristiwa
- 39. Unsur unsur berita
- 40. Topik atau masalah disebut juga
- 43. Pola paragraf yang diawali dengan kalimat utama disebut paragraf
- 44. Unsur 5W+1H yang menanyakan siapa yang terlibat
- 46. Kesatuan makna yang sering dibangun melalui konjungsi antarparagraf