TEKA TEKI SILANG TIK

12345678910
Across
  1. 1. jenis data yang berisi kata, kalimat adalah data ..
  2. 5. Informasi merupakan data yang telah...
  3. 6. Studi dokumen merupakan teknik pengumpulan data secara..
  4. 9. data Suatu kegiatan yang dilakukan untuk mengubah data menjadi informasi baru yang dapat digunakan dalam membuat kesimpulan adalah ..
  5. 10. proses memasukkan data yang sudah dikelompokkan dalam tabel yang mudah dipahami adalah..
Down
  1. 2. Salah satu contoh teknik pengumpulan data secara manual
  2. 3. data mengkomunikasikan infus secara jelas dan efisien kepada pengguna melalu tabel atau grafik yang dapat dibuat menggunakan aplikasi komputer adalah tujuan dari..
  3. 4. Informasi yang belum di olah berupa teks dan angka belum terorganisir dapat bermanfaat atau tidak bermanfaat, dan dibutuhkan untuk menghasilkan informasi adalah...
  4. 7. Salah satu aspek privasi yang harus di perhatikan dalam pengumpulan data agar tidak mencederai hak hak responden yaitu bersifat..
  5. 8. recognition Salah satu contoh teknik pengumpulan data secara otomatis..