Teka-Teki Silang (TTS) Bahasa Indonesia Kelas 6
Across
- 4. Pelaku dalam sebuah cerita.
- 7. Orang yang mengajukan pertanyaan dalam wawancara
- 9. Bagian di awal surat resmi yang berisi identitas lembaga
- 12. Majas yang membandingkan dua hal secara eksplisit menggunakan kata 'seperti', 'bagaikan', atau 'laksana'
- 15. Proses tanya jawab untuk mendapatkan informasi
- 16. Jenis surat yang harus menggunakan bahasa baku dan formal.
- 19. Tokoh yang biasanya menjadi sumber masalah atau memiliki sifat tidak baik
- 20. Jenis surat yang bersifat tidak formal dan menggunakan bahasa santai
Down
- 1. Majas yang mengungkapkan sesuatu dengan perbandingan langsung atas dasar sifat yang sama atau hampir mirip.
- 2. Tokoh utama dalam cerita yang disukai pembaca.
- 3. Orang yang ditanyai dalam wawancara.
- 5. Majas yang melebih-lebihkan kenyataan.
- 6. Kalimat yang menyampaikan kembali ucapan orang lain dengan perubahan seperlunya
- 8. Urutan peristiwa dalam cerita dari awal hingga akhir
- 10. Jawaban dari pertanyaan yang masih berupa pendapat atau perkiraan.
- 11. Kalimat yang mengucapkan kembali perkataan seseorang secara persis, menggunakan tanda petik.
- 13. Keadaan atau hal yang benar-benar terjadi dan dapat dibuktikan.
- 14. Majas yang membuat benda mati seolah-olah hidup seperti manusia
- 17. Gaya bahasa
- 18. Waktu dan tempat terjadinya cerita.