TIK KELAS 6 CATTLEYA TEKA TEKI SILANG
Across
- 2. Negara di ASEAN yang memiliki pariwisata yang diminati banyak turis adalah
- 5. Negara di ASEAN yang tidak pernah dijajah adalah negara
- 7. Menanggulangani kebakaran hutan dan lahan yang menyebabkan polusi udara adalah peran Indonesia di ASEAN dalam bidang
- 8. Mendirikan koprasi ASEAN merupakan kerja sama yang bergerak dalam bidang
Down
- 1. Membentuk ASEAN Committee on Sciene and Technology adalah peran indonesia di ASEAN dalam bidang
- 3. Kawasan perdagangan bebas ASEAN disebut
- 4. Negara di ASEAN yang memiliki pasokan listrik yang sangat besar dan gratis adalah
- 6. Perhimpunan bangsa bangsa Asia Tenggara disebut