Tokoh Pra Kemerdekaan
Across
- 6. pada tahun 1812 Inggris berhasil menguasai benteng milik Palembang yang bernama
- 7. pada tahun 1821 Sultan Mahmud Badaruddin II dan keluarga diasingkan ke
- 8. tirto menamatkan pendidikannya di ELS Rembang dan sempat masuk ke
- 12. tokoh yang lahir di Sawahlunto, Sumatera Barat, pada 24 Agustus 1903 adalah Mohammad
- 16. mohammad husni thamrin mendirikan organisasi pad 21 Mei 1939 yang disebut
- 17. kh. Zaenal mustofa melakukan perlawanan terhadap jepang di
- 20. h. samanhudi mendirikan organisasi sarekat dagang islam yang diganti nama menjadi
- 21. salah satu organisasi pergerakan nasional yang didirikan KH. Ahmad Dahlan yang bernama
- 22. salah seorang pimpinan gerakan gerakan muda di masa proklamasi adalah
- 23. tokoh aktif di Masyumi dan pendiri Hizbullah, sebuah laskar santri Abdul Wahid
- 26. yamin bersekolah di HIS Palembang, AMS Yogyakarta, dan Sekolah Tinggi Hukum di
Down
- 1. dr. wahidin sudirohusodo dan dr. soetomo mendirikan organisasi modern pertama di Indonesia yang bernama
- 2. pada 16 Januari 1904 tokoh perempuan yang berhasil mendirikan sekolah yang diberi nama sekolah
- 3. tokoh yang mengetik teks proklamasi untuk dibacakan Soekarno-Hatta adalah
- 4. tirto adhi soerjo mendirikan surat kabar nasional dan dimiliki orang pribumi pertama adalah
- 5. pada 10 November 1817, Kapitan Paulus dijatuhi hukuman mati sedangkan Martha dibuang ke
- 9. tokoh pers pada masa kolonial belanda
- 10. ahmad soebarjo berperan aktif dan andil pemikiran tentang rumusan teks
- 11. salah satu tokoh yang sejak usia 15 tahun berani melawan Belanda dan ingin merebut tanah kelahirannya adalah
- 13. tokoh yang bertugas dalam bidang keamanan jalannya upacara Proklamasi Kemerdekaan Indonesia adalah
- 14. kongres pemuda I diselenggarakan pada 30 April – 2 Mei 1926 di
- 15. salah seorang wartawan domei adalah
- 18. salah satu pemuda yang ditugasi mencari tiang bendera dan mengusahakan bendera Merah Putih yang akan dikibarkan adalah
- 19. demi melindungi Kesultanan Palembang dari pihak asing, Sultan Badaruddin II membangun benteng benteng di sekitar sungai
- 24. tokoh walikota Jakarta pada masanya yang sangat sibuk mempersiapkan segala sesuatu untuk proklamasi kemedekaan adalah
- 25. BM. Diah banyak melakukan kontak dengan pemuda, yaitu untuk dating ke rumah