TEKA TEKI MATEMATIKA (STATISTIK KELAS 5B) SDN 2 CEPOKOJAJAR

12345678910
Across
  1. 4. Data yang berupa bilangan disebut....
  2. 7. AZAM Menimbang berat badan teman-teman sekelasnya menggunakan timbangan
  3. 8. Teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberikan lembaran kertas berupa daftar pertanyaan kepada orang yang dijadikan responden untuk dijawab disebut...
  4. 9. Sebelum menyajikan data langkah yang kita lakukan adalah
  5. 10. Data yang diperoleh secara langsung dari pengukuran disebut data
Down
  1. 1. Pengumpulan data dengan cara bertanya pada seorang narasumber
  2. 2. Diagram yang berbentuk bulat dalam penyajiannya disebut diagram
  3. 3. Menghitung dengan cara melidi
  4. 5. Data yang berupa bilangan disebut
  5. 6. Adalah keterangan/informasi yang benar dan nyata