TTS BAHASA INDONESIA
Across
- 5. kata potong jika mendapat imbuhan me- maka akan menjadi kata.....
- 6. cerpen, novel, dongeng dan komik adalah contoh teks....
- 10. tulisan yang memuat petunjuk secara urut dalam menghasilkan suatu karya disebut teks.....
- 11. kalimat yang terdiri atas beberapa kalimat tunggal yang dapat dihubungkan disebut kalima.....
- 13. (tunggu) sampai bawag layu, lalu masukkan telur. kata yang didalam kurung seharusnya .....
- 15. tokoh dalam sebuah drama yang memilki sifat atau watak buruk/jahat disebut.....
- 19. gaya bahasa dengan makna kiasan yang dipilih penulis untuk menyampaikan kesan, disebut....
- 22. gagasan utama tentang isi teks disebut.....
- 23. Proses membuat buku dimulai saat seorang ........cerita menuliskan idenya.
- 24. tokoh yang memerankan peran utama pada sebuah cerita disebut....
- 25. percakapan antara dua orang atau lebih untuk memperolah informasi adalah...
- 26. antonim dari kata manja adalah......
- 28. sinonim kata lucu adalah.....
Down
- 1. kata gambar jika mendapat imbuhan me- maka akan menjadi kata......
- 2. kuharap kamu mau menjadi temanku.Aku tunggu balasannya. Kalimat disamping termasuk kedalam kalimat.....
- 3. pikirannya menari-nari teringat pesan ibu tadi pagi. kata menari-nari adalah majas....
- 4. wajahnya tampak seputih kapas. kata seputih kapas adalah majas.....
- 7. Yadi sering tidur hingga larut malam .....ia sering bangun kesiangan.
- 8. pesan yang terdapat pada sebuah cerita adalah......
- 9. Adi sering membawa bekal dari rumah dan menyimpan uang jajannya. hal ini karena Adi anak yang.....
- 12. sinonim dari kata gulung tikar adalah....
- 14. buku pelajaran, ensiklopedia dan kamus adalah contoh teks.....
- 16. Buku yang diperbanyak siap dikirim ke berbagai .....di seluruh Indonesia.
- 17. kegemaran yang sering dilakukan untuk kesenangan disebut....
- 18. ayah membawa buah tangan dari kampung. kata buah tangan adalah majas.....
- 20. gabungan kalimat tunggal yang menyatakan penjumlahan karena memiliki situasi yang sama disebut kalimat majemuk setara....
- 21. sinonim dari kata pembohong adalah....
- 27. keterangan mengenai tempat,waktu dan suasana terjadinya peristiwa-peristiwa yang diceritakan disebut.....