TTS Bahasa Indonesia

12345678910111213141516171819
Across
  1. 3. Teks yang menggambarkan suatu objek, tempat, atau peristiwa secara rinci sehingga pembaca seolah olah bisa melihat, mendengarkan, atau merasakan hal yang digambarkan dalam teks tersebut
  2. 6. Konjungsi yang digunakan untuk memberi penjelasan tambahan dalam teks disebut konjungsi
  3. 9. Gagasan utama yang menjadi inti pembahasan dalam suatu paragraf
  4. 14. Mengambil atau menyerap bentuk dan makna kata secara keseluruhan
  5. 15. Sumber yang dapet diartikan sebagai variasi bahasa yang muncul dari dalam sistem bahasa itu sendiri
  6. 16. sudut pandang yang berisi kombinasi sudut pandang pertama dan ketiga dalam suatu teks disebut
  7. 17. Cara atau posisi seseorang penulis dalam menyampaikan teks deskripsi terhadap suatu objek
  8. 19. Ciri teks prosedur adalah bersifat
Down
  1. 1. Langkah terakhir mengubah cerpen ke prosedur adalah memakai kata
  2. 2. Karya sastra berbentuk prosa fiksi yang singkat dan berfokus pada tokoh
  3. 4. Mengambil konsep yang terkandung dalam kata bahasa asing kemudian mencari padanan kata tersebut dalam bahasa Indonesia
  4. 5. Ide pokok yang terletak di akhir paragraf disebut
  5. 6. Teks berisi langkah-langkah melakukan sesuatu secara runtut
  6. 7. Rujukan kata-kata dalam suatu bahasa yang disajikan melalui website dan dapat diakses lewat internet
  7. 8. Kata atau kelompok kata yang digunakan untuk menghubungkan kata, frasa, klausa, atau kalimat
  8. 9. Tokoh dalam cerpen biasanya mengalami
  9. 10. Kata ganti dia merupakan sudut pandang orang
  10. 11. Cerpen ditulis dalam bentuk
  11. 12. Kamus yang berbentuk buku disebut kamus
  12. 13. Kata kerja yang digunakan dalam teks prosedur
  13. 18. ⁠Bahasa Indonesia banyak menyerap kosakata dari bahasa Melayu dan