TTS INFORMATIKA
Across
- 2. sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft
- 5. mekanisme yang digunakan aplikasi untuk meminta layanan os
- 7. sistem dasar yang membantu komputer mengenali perangkat keras saat awal dinyalakan
- 9. peranan sistem operasi dalam menjalankan program
- 11. lapisan yang berhubungan langsung dengan perangkat keras
- 14. peranan sistem operasi dalam mengatur hardisk
- 15. peranan sistem operasi dalam mendeteksi kesalahan
Down
- 1. peranan sistem operasi dalam membagi sumber daya
- 3. perangkat lunak untuk mengendalikan perangkat keras
- 4. program utama yang mengatur kerja komputer
- 6. sistem operasi yang banyak digunakan pada server
- 8. os bertujuan sebagai perantara antara hardware dan perangkat ini
- 10. bagian inti dari sistem operasi
- 12. peranan os sebagai penghubung pengguna dengan komputer
- 13. peranan os dalam mengatur dan memanipulasi berkas