TTS IPA KELAS 6
Across
- 6. cara perkembangbiakan tumbuhan dengan menggunakan bagian dari batang atau daun tumbuhan
- 8. perkembangbiakan hewan dengan cara bertelur
- 9. perkembangbiakan vegetatif dengan cara membelah menjadi beberapa bagian, setiap belahan dapat berkembang menjadi individu baru
- 10. peristiwa jatuhnya serbuk sari di atas kepala putik
Down
- 1. proses perkembangbiakan yang diawali dengan penyerbukan dan pembuahan
- 2. proses peleburan sel kelamin jantan dan sel telur
- 3. perkembangbiakan hewan dengan cara bertelur dan melahirkan atau hewan dapat mengerami telur yang bercakang dalam rahim, misalnya ular, kadal, dan hiu
- 4. cara perkembangbiakan tumbuhan dengan menyentuhkan ranting atau cabang tanaman ke tanah
- 5. suatu unit kehidupan yang di dalamnya terdapat hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya
- 7. perkembangbiakan hewan dengan cara melahirkan