TTS Kenaikan Yesus
Across
- 3. Siapakah yang dikenal sebagai Nabi yang meratap?
- 5. Terbuat dari kayu apakah bahtera Nuh itu?
- 8. Siapakah yang dibangkitkan Yesus dari Kematian ?
- 9. Kenaikan Tuhan Yesus menunjukkan kuasa-Nya atas?
- 11. Berapa jumlah kitab Injil?
- 12. Kitab apakah yang terpanjang di dalam Alkitab?
- 15. “Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa ... ”
- 16. Siapa yang membangun Bait Allah pertama kali?
- 17. Berapa lama Yesus menampakkan diri sampai Dia naik ke surga?
- 19. Apa nama kitab yang menceritakan kisah Keluarnya bangsa Israel dari Mesir?
- 20. Murid yang tidak percaya jika Yesus sudah bangkit adalah?
Down
- 1. Siapa yang naik ke surga?
- 2. Yesus dibaptis di sungai ...
- 4. Kenaikan Tuhan Yesus menguatkan ... para murid
- 6. Siapa yang muncul ketika murid-murid masih menatap ke langit waktu Tuhan Yesus naik ke surga?
- 7. Kemana para murid pergi tepat setelah Yesus naik ke surga?
- 10. Tuhan Yesus memerintahkan para murid untuk pergi ke seluruh dunia dan memberitakan apa?
- 13. Siapa ayah Ishak?
- 14. Kenaikan Tuhan Yesus menandakan kedatangan-Nya yang kedua kali pada akhir ...
- 18. Kenaikan Tuhan Yesus terjadi pada ... hari