TTS KONJUNGSI DAN KATA SERAPAN
Across
- 3. Kata administrasi berasal dari bahasa…
- 4. Kakak membersihkan rumah, ___ ibu sedang memasak di dapur.
- 6. Saya ingin ___ tugas sekolah langsung tidur dikamar
- 8. Kakak membaca buku ___ adik nya nonton televisi."
- 10. Dia tetap datang ___ hujan turun sangat deras."
- 13. Adi belajar dengan giat ___ ia ingin lulus ujian
- 14. Kata demokrasi diserap dari bahasa…
- 15. Kita bisa pergi berlibur ke pantai ___ ke pegunungan.
- 16. Kata televisi berasal dari bahasa…
Down
- 1. Kata "sastra" merupakan serapan dari bahasa apa?
- 2. Kata hotel merupakan serapan dari bahasa…
- 4. Kata "cokelat" merupakan serapan dari bahasa apa?
- 5. Kamu harus belajar rajin ___ kamu bisa meraih prestasi."
- 7. "Ayah bekerja di sawah ___ ibu menyiapkan makanan di rumah."
- 9. Kita harus saling membantu ___ kita bisa hidup rukun
- 11. Rina belajar dengan tekun, ___ ia mendapat juara kelas.
- 12. Saya ingin membeli sepeda ___ uang saya belum cukup."