TTS konjungsi dan kata serapan
Across
- 2. data berasal dari bahasa
- 3. andalkan termasuk konjungsi subordinatif
- 6. pada proses hanya di ambil maknanya saja dari kata bahasa asing dan pelafalannya diubah total termasuk jenis kata serapan apakah
- 8. sebutkan 1 kata hubung yang biasa digunakan adalah
- 11. konjungsi tetapi termasuk konjungsi koordinator
- 12. ada berapakah jenis konjungsi
- 13. aktor berasal dari bahasa Inggris yaitu
- 14. sebutkan 1 jenis kata serapan
- 17. bisnis termasuk jenis kata serapan dari
- 20. kata yang diserap dari bahasa asing tersebut bisa diserap menjadi bahasa Indonesia perlu mengalami beberapa proses di dalamnya termasuk pengertian dari kata
- 21. berhasil termasuk jenis kata serapan
Down
- 1. sebutkan 1 konjungsi subordinatif komplementasi
- 2. adaptasi merupakan unsur serapan yang disesuaikan pada ejaan dan lafal
- 4. sebutkan 1 contoh
- 5. ada berapa kah jenis konjungsi subordinatif
- 7. sebutkan 1 contoh konjungsi subordinatif tujuan
- 9. sebab termasuk konjungsi subordinatif
- 10. rekening berasal dari bahasa
- 15. konjungsi yang menghubungkan dua unsur atau lebih yang sama penting atau memiliki status sintaksis yang
- 16. sebutkan 1 contoh kata hubung aditif
- 18. jika termasuk jenis konjungsi subordinatif
- 19. sebutkan 1 konjungsi koordinator penambahan